Faktor kenyamanan dalam berkendara bukan hanya ditentukan oleh satu atau dua komponen saja, tetapi semua komponen harus bersinergi untuk mewujudkan kenyaman untuk pengemudi motor. Justru jika ada satu komponen bermasalah maka akan mengurangi kenyamanan, bahkan jika komponen utama yang bermasalah maka motor […]